Rhinoflex glitter polka memiliki pola polkadot di sekelilingnya. Tekstur dari bahan glitter polka terdapat lubang-lubang kecil di seluruh bagian bahan.
harga yang tertera di produk ini adalah harga per "METER"
Kelebihan polyflex glitter polka
· Jenis polyflex glitter polka sangat awet dan tahan lama. Bahan Rhinoflex produksi Rhino Indonesia memiliki ketahanan yang sangat baik, jika dibandingkan dengan merek-merek lain di luar sana.
· Salah satu keunggulan bahan Rhinoflex glitter ini adalah dapat tahan apabila disetrika.
· Bahan Rhinoflex glitter polka tidak akan rontok atau menempel apabila dipegang.
· Jenis polyflex ini juga sangat mudah untuk dipeeling.
· Hanya dibutuhkan waktu sekitar 5-10 detik untuk proses press pada jenis bahan Rhinoflex glitter polka.
· Rhinoflex glitter polka produksi Rhino Indonesia memiliki 7 pilihan ragam warna yang bisa kalian sesuaikan dengan kebutuhanmu.
Cara penggunaan
· Potong gambar pada poly-flex secara terbalik menggunakan mesin cutting.
· Peeling / kupas polyflex yang sudah dicutting.
· Letakkan polyflex yang sudah dipeeling pada kaos atau media yang dinginkan.
· Press dengan tekanan sedang selama 15 hingga 20 detik.
· Lepaskan film pada lapisan polyflex saat masih hangat.
Spesifikasi | Keterangan |
---|